Nakita.id - Masyarakat Indonesia patut berbangga. Kenapa? Karena Indonesia tak kalah lagi dengan negara-negara lain dalam hal penemuan dan ilmu medis terbarukan.
PT Bio Farma, sebagai satu-satunya Badan Usaha Milik Negara (BUMN) yang bergerak di bidang bioteknologi tengah bersiap meluncurkan obat kanker payudara terbarukan tak berapa lama lagi.
Yuk simak video tentang penjelasan obat tersebut moms.