MANISAN KEDONDONG
Bahan:
* 4 bh kedondong
* 1 gelas air dingin
* 1 sdm garam
* 75 g gula
Cara Membuat:
* Masak air, garam dan gula sampai mendidih. Saring dan biarkan sampai dingin. Masukkan ke dalam stoples yang sudah steril.
* Masukkan kedondong yang sudah dikupas dan dicuci bersih ke dalam stoples isi air gula tadi. Biarkan sampai 3-4 hari.
Untuk 2 porsi
Nilai gizi per porsi:
Energi: 175 Kal
Protein: 2,0 g
Lemak: 0,4 g
Karbohidrat: 47,3