Nakita.id - Kehidupan Putri Diana selalu menjadi perhatian publik, bahkan setelah 20 tahun kematiannya.
Nampaknya, sebagian orang setuju bahwa Putri Diana adalah ikon fesyen, tetapi dia juga lebih dari itu.
Ia bukan hanya seorang ibu yang penuh kasih sayang dan pengabdian, tetapi ternyata dia juga seorang pakar desain interior.
Ini dimulai ketika dia pindah ke apartemen di Istana Kensington sebagai pengantin baru pada usia 20 tahun.
BACA JUGA: Aturan Kehamilan yang Aneh dari Kerajaan Inggris, No. 5 Tak Biasa!
Dia mencari bantuan desainer interior Dudley Poplak untuk mengubah tiga lantai yang mencerminkan gayanya, sementara juga menghormati bangunan abad ke-17.
Hasilnya sungguh modern dengan dekorasi tradisional.
Seperti apa ya Moms ruangan yang didesain Putri Diana? Ini dia!
1. Ruang tamu