Benarkah Lidah Buaya Bisa Menyebabkan Keguguran pada Ibu Hamil?

By Anisyah Kusumawati, Selasa, 3 Juli 2018 | 15:33 WIB
Ibu Hamil tidak boleh mengonsumsi aloe vera (kolase oleh nakita.id)

 

Nakita.id - Moms mungkin sering mendengar bahwa ibu hamil dilarang memakan nanas karena bisa menyebabkan keguguran.

Namun apakah Moms pernah mendengar bahwa aloe vera bisa menyebabkan keguguran?

Aloe vera memang diketahui memiliki beragam manfaat kesehatan dan kecantikan dari ujung rambut hingga ujung kaki.

BACA JUGA : 4 Ciri Fisik Ibu Hamil Mengandung Janin yang Sehat, Catat Yuk

Namun hal tersebut rupanya tidak berlaku untuk ibu hamil.

Faktanya, American Pregnancy Association mengungkapkan bahwa perempuan hamil harus mengurangi konsumsi lidah buaya dalam bentuk apapun.