Menunda Pernikahan? Orang di Negara Ini Justru Diberi Uang Untuk Cepat-cepat Menikah

By Kirana Riyantika, Selasa, 14 Agustus 2018 | 10:06 WIB
Negara ini beri hadiah Rp3,5 juta untuk warganya yang menikah di bawah usia 35 tahun (pixabay)

Nakita.id - Menikah adalah suatu fase kehidupan yang diidamkan sebagian besar orang yang telah matang usianya.

Pernikahan membuat dua sejoli menjadi bisa mengarungi bahtera rumah tangga bersama.

Tentu saja untuk menyambut pernikahan perlu persiapan yang matang.

BACA JUGA: Memukau! Cantiknya Citra Kirana Saat Jadi Bridesmaid di Pernikahan Sahabat

Sebagian besar orang memilih menunda pernikahan untuk mempersiapkan segala sesuatunya dengan matang, termasuk dalam urusan finansial.

Hal ini dikarenakan biaya menikah dikenal tidak sedikit, apalagi bila pasangan tersebut menyelenggarakan pesta pernikahan.

Namun, di negara ini, pasangan yang menikah pada usia di bawah 35 tahun justu mendapat hadiah berupa uang.

BACA JUGA: Jangan Lepas Pasangan yang Punya 5 Zodiak Ini, Paling Rela Berkorban dan Perjuangkan Cinta!