[VIDEO] Kriteria Guru yang Terbaik Untuk Murid Menurut Kak Seto

By Praiseglory collien sanggor, Minggu, 16 September 2018 | 12:28 WIB
Kriteria Guru Yang Terbaik Untuk Murid ()

Nakita.id - Si Kecil mau mulai masuk sekolah?

Masa prasekolah merupakan suatu masa transisi dari bayi ke masa kanak-kanak.

Di situ kita dan buah hati sama-sama menghadapi beragam tantangan yang lebih kompleks daripada saat ia masih bayi. 

Untuk itu, dibutuhkan guru-guru yang terbaik untuknya.

Yuk simak menjelasan Kak Seto Mulyadi tentang kriteria guru yang terbaik untuk si Kecil melalui video berikut.