Ini 7 Feng Shui Rumah yang Buruk dan Bisa Ciptakan Konflik Keluarga!

By Amelia Puteri, Jumat, 5 Oktober 2018 | 16:22 WIB
Feng shui rumah buruk yang bisa menciptakan konflik keluarga (pexels.com/Vera Arsic)

Nakita.id - Feng Shui, juga dikenal sebagai geomansi Cina, adalah pseudosains yang berasal dari China.

Ilmu ini mengklaim menggunakan kekuatan energi untuk menyelaraskan individu dengan lingkungan sekitarnya.

Beberapa orang menjadikan feng shui sebagai 'patokan' dalam memilih rumah, apakah ada letak yang bisa membawa kesialan, atau keberuntungan, misalnya.

Termasuk feng shui buruk yang bisa menciptakan konflik.

Baca Juga : Bahaya Menyalakan AC Saat Mobil Berhenti, Jangan Menyalakan dan Mematikan AC Saat Kondisi Ini!

Berikut ini ciri-ciri feng shui buruk yang akan membuat konflik di lingkungan rumah.