Kerap Jadi Lalapan, Daun Kemangi Punya 5 Manfaat Kesehatan yang Jarang Diketahui

By Amelia Puteri, Sabtu, 10 November 2018 | 17:23 WIB
Manfaat kesehatan daun kemangi (pexels.com/rawpixel.com)

 

Nakita.id - Daun kemangi sering digunakan sebagai pendamping lalapan, atau untuk dipakai bersama pepes.

Namun, ternyata daun kemangi juga memiliki manfaat kesehatan yang tak terduga lo, Moms!

Daun kemangi dikenal karena sifat anti-inflamasi dan punya antioksidan.

Ini membantu memerangi sejumlah penyakit serius seperti kanker, diabetes, dan penyakit jantung, juga melawan peradangan.

Baca Juga : 7 Manfaat Kesehatan Tak Terduga Daun Salam, Lebih dari Bumbu Dapur!

Berikut 5 manfaat kesehatan dari daun kemangi.