Nakita.id - Moms merasa Si Kecil hiperaktif karena seringkali aktif berlari kesana kemari?
Eits, jangan dulu cepat menyimpulkan karena anak aktif dan hiperaktif itu berbeda lo Moms.
Hiperaktif merupakan tanda dari suatu kondisi Attention-Deficit Hyperactivity Disorder (ADHD).
BACA JUGA : Kenali dan Cermati 7 Tanda ADHD yang Bisa Dideteksi Sejak Dini
Anak-anak yang menderita kondisi ini dapat mengalami kesulitan untuk memperhatikan, dan membuat keputusan impulsif atau tiba-tiba.
Anak merasa sulit untuk tinggal di tempat tertentu dalam jangka waktu yang lebih lama.
Lebih jelasnya, Moms bisa melihat beberapa tanda khusus anak hiperaktif ini untuk menerapkan gaya pengasuhan yang sesuai.
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Source | : | momjunction.com |
Penulis | : | Anisyah Kusumawati |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
KOMENTAR