3. Araksia
Kondisi ini ditandai oleh seorang anak tidak dapat berbicara dengan tepat.
Jadi, jika Moms merasa bahwa suara yang dibuat anak Moms tidak masuk akal bagi Moms, Moms harusnya menganggapnya serius dan berkonsultasi dengan dokter anak tentang hal itu.
View this post on Instagram
4. Disarthia
Dalam kondisi ini, Moms akan melihat bahwa anak Moms sangat aktif dan ingin berkomunikasi.
Tetapi dia berusaha untuk menghindari bicara dengan gerakan.
Kondisi ini membutuhkan terapi.
Baca Juga : Anak Terlambat Bicara? Perhatikan Kebiasaan Moms, Bisa Jadi Ada yang Keliru
5. Mendengar beberapa bahasa
Anak-anak yang terbiasa mendengarkan berbagai bahasa di rumah mereka seringkali menjadi bingung.
Ini karena mereka memiliki kosa kata yang jauh lebih besar.
Anak seperti ini tidak perlu perawatan medis dan biasanya segera menyusul teman-temannya.
Source | : | Boldsky |
Penulis | : | Nila Kusuma Pratiwi |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR