Ia juga menambahkan, orang yang mengalami gangguan kekebalan berisiko paling tinggi terkena infeksi tersebut.
Termasuk terjadi pada orang dewasa yang lebih tua, anak-anak, wanita hamil, dan mereka yang memiliki kondisi atau minum obat yang memengaruhi sistem kekebalan tubuh.
Maka dari itu, selalu mencuci buah alpukat sebelum Moms memakannya, memotong atau memasaknya.
Usahakan cuci alpukat dengan air yang mengalir ya Moms.
Baca Juga : Gara-gara Diancam Surat Cerai, Armand Maulana Ciptakan Lagu Romantis '11 Januari' untuk Dewi Gita
"Bahkan jika berencana untuk memotong kulit atau melepas produk sebelum makan, masih penting untuk mencuci terlebih dahulu sehingga kotoran dan bakteri tidak dipindahkan dari pisau ke buah," tambahnya.
Meski begitu, hal ini bukan berarti mengurangi rasa dan manfaat yang didapatkan dari alpukat.
National Geographic Indonesia: Dua Dekade Kisah Pelestarian Alam dan Budaya Nusantara
Source | : | medicaldaily.com |
Penulis | : | Poetri Hanzani |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR