Bau aneh
Setelah melahirkan bahkan hingga 6-8 minggu kemudian, akan keluar cairan lokia.
Baca Juga : Ingin Miss V Tetap Sehat? Konsumsi 5 Makanan Sehat dan Murah Ini, Yuk!
Ini adalah cairan (kebanyakan darah) yang dilepaskan oleh uterus dan mungkin memiliki bau yang ringan.
Namun jika sedikit tercium bau busuk, segera periksakan ke dokter, kemungkinan mengalami infeksi.
Miss V sedikit mengering
Baca Juga : Artis Gwyneth Paltrow Gunakan Telur Giok Untuk Miss V, Ini Risikonya Kata Pakar Ginekologi
Ketika Moms tengah hamil, terjadi peningkatan hormon tertentu termasuk estrogen.
Kemudian setelah melahirkan, kadar estrogen akan menurun dan menyebabkan masalah pada Miss V.
Menurut US National Library of Medicine, estrogen ibarat pelumas Miss V yang menjaganya tetap lembap.
Tanpa estrogen yang cukup, jaringan Miss V dapat mengecil dan menjadi lebih tipis.
Jika Moms tidak menyusui, kelembapan Miss V akan kembali normal dalam beberapa minggu.
Namun jika Moms menyusui, kadar hormon estrogen akan tetap rendah sehingga Miss V mengering selama masa ini.
Baca Juga : Moms Manjakan Dads dengan Miss V yang Rapet Malam ini, Begini Caranya!
For the Greater Good, For Life: Komitmen ParagonCorp Berikan Dampak Bermakna, Demi Masa Depan yang Lebih Baik Bagi Generasi Mendatang
Source | : | Self,redbookmag |
Penulis | : | Salmaa Awwaabiin |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR