Nakita.id - Pernikahan Maia Estianty dan Irwan Mussry di akhir tahun 2018 lalu membuat jagat dunia hiburan heboh dengan kabar bahagia tersebut.
Maia resmi melepaskan statusnya sebagai janda Ahmad Dhani dengan menikahi seorang pengusaha kaya raya, Irwan Danny Mussry.
Tiga bulan menikah, kini Maia terlihat semakin bahagia dengan kehidupan barunya sebagai istri dan juga ibu bagi ketiga anaknya.
Baca Juga : Bukan Berterima Kasih, Begini Jawaban Kocak Maia Estianty Saat Penampilan Barunya Dipuji Warganet!
Menikah kembali saat memiliki anak-anak yang sudah beranjak dewasa tentu saja bukan hal yang mudah dan menjadi tantangan tersendiri bagi Maia Estianty.
Demi menyatukan cintanya dengan Irwan Mussry dalam tali pernikahan, Maia bahkan rela memohon restu dari ketiga anaknya Al, El, dan Dul.
Melansir dari tayangan Youtube Cumi Cumi, Maia menceritakan perjuangan beratnya ketika meminta izin kepada tiga anaknya untuk kembali menikah.
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR