Sistem limfatik ini memiliki tugas sebagai sistem pertahanan tubuh utama, serta menyokong fungsi pencernaan.
Jika terjadi kerusakan pada sistem limfatik, efeknya fatal.
Maka Moms perlu menjaga kesehatan sistem limfatik ini.
Melansir One Green Planet, ada beberapa jenis makanan yang dapat Moms konsumsi untuk menjaga kinerja sistem limfatik tetap optimal.
Baca Juga : Minum 2 Gelas Air Putih Tiap Sebelum Makan, Ini yang akan Terjadi pada Tubuh!
Kesehatan sistem limfatik dapat dijaga dengan rutin melakukan detoksifikasi racun dari dalam tubuh.
Maka bahan-bahan makanan yang berfungsi membersihkan tubuh dari dalam penting untuk Moms konsumsi.
Ini 5 jenis makanan yang perlu Moms konsumsi untuk menjaga kesehatan sistem limfatik.
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Source | : | nakita.id,One Green Planet |
Penulis | : | Anisa Annan |
Editor | : | Saeful Imam |
KOMENTAR