Dalam menghindari hal ini, lebih baik Moms buang air kecil terlebih dahulu 6 atau 8 jam sebelum proses melahirkan dimulai.
Banyak minum air putih serta mengelapkan kain yang diberi air hangat pada bagian ‘bawah’ juga dapat dilakukan untuk mengurangi nyeri.
Baca Juga: Ahli Kesehatan Rekomendasikan Cara Melahirkan Normal Spontan Untuk Para Moms, Seperti Apa?
4. Proses penyembuhan yang berbeda
Enam minggu pertama pasca melahirkan memang dikenal sebagai periode penyembuhan.
Beberapa hal yang mungkin terjadi selama masa penyembuhan tersebut seperti pendarahan, nyeri, keram, sakit punggung dan rambut rontok ternyata umum terjadi.
Moms dengan persalinan sesar membutuhkan waktu yang lebih lama dari enam minggu untuk masa penyembuhan.
For the Greater Good, For Life: Komitmen ParagonCorp Berikan Dampak Bermakna, Demi Masa Depan yang Lebih Baik Bagi Generasi Mendatang
Source | : | what to expect |
Penulis | : | Bela Moneta |
Editor | : | Saeful Imam |
KOMENTAR