Nakita.id - Mungkin beberapa Moms sudah tahu khasiat coba minum rendaman air dan biji ketumbar untuk kesehatan mata, tapi apa ada yang tahu kalau bumbu dapur ini juga mempunyai manfaat lainnya untuk kesehatan.
Biji ketumbar kerap digunakan sebagai bumbu masakan untuk menambah cita rasa.
Baik itu dalam masakan berkuah, atau sebagai bumbu celupan tempe.
Selain untuk memasak, biji ketumbar memiliki manfaat kesehatan seperti mencegah dan mengobati diabetes, osteoporosis, menyembuhkan gangguan pencernaan.
Tak hanya itu, biji ketumbar juga dapat mengatasi masalah mata, mencegah radang sendi dan rematik, membantu mencegah sakit perut, menyembuhkan masalah kulit, mencegah dan menyembuhkan anemia, mengobati cacar.
Moms juga bisa merasakan manfaat kesehatan dari biji ketumbar yang direndam dalam air.
Ini dia berbagai masalah kesehatan yang bisa diatasi dengan rendaman biji ketumbar.
For the Greater Good, For Life: Komitmen ParagonCorp Berikan Dampak Bermakna, Demi Masa Depan yang Lebih Baik Bagi Generasi Mendatang
Source | : | naturalfoodseries.com |
Penulis | : | Ine Yulita Sari |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR