Ia menduga tak memasak dagingnya sampai matang sehingga cacing pita yang ada dalam daging berpindah ke dalam tubuhnya.
Dokter Wang mengatakan meskipun daging yang dimasak sudah sangat matang, telur cacing telur masih tetap hidup saat dicerna.
Apalagi jika daging tersebut tidak dimasak, sangat mungkin bahwa cacing pita menyebar ke seluruh tubuh dan menimbulkan penyakit.
Lebih lanjut, WHO mengungkapkan bahwa ketika telur cacing pita masuk ke sistem saraf pusat, mereka bisa menyebabkan gejala neurologis pada pasien termasuk serangan epilepsi.
Source | : | mirror.co.uk,Nova |
Penulis | : | Riska Yulyana Damayanti |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR