Nakita.id - Musim hujan telah tiba, Moms.
Ya, musim hujan dan anak-anak merupakan dua hal yang tidak bisa dipisahkan.
Banyak Si Kecil sangat gemar menanti hujan dan juga bergegas mandi hujan jika hujan mulai turun.
Mandi hujan merupakan sesuatu yang sangat menyenangkan bagi kebanyakan anak.
Baca Juga: Musim Hujan, Ini Kiat Tetap Siaga Menjaga Si Kecil Bebas Penyakit
Karena Si Kecil bisa merasakan main air, bermain bola sambil mandi hujan, bermain lumpur dan masih banyak lagi.
Sayangnya, seusai kehujanan tak jarang Si Kecil mengeluh sakit.
Baca Juga: Bebas Bau Apek dan Jamur, Ini 5 Tips Mudah Keringkan Baju dengan Cepat di Musim Hujan!
Mengapa Si Kecil sakit setelah kehujanan?
Sampai saat ini belum ada penelitian yang dapat membuktikan bahwa ada kaitannya antara air hujan atau gerimis dengan penyebab pusing pada kepala seseorang.
Namun menurut pengamatan mengapa Si Kecil sakit setelah kehujanan, mungkin ini penyebabnya:
Source | : | Nakita.id |
Penulis | : | Shinta Dwi Ayu |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR