Konser tersebut sengaja digelar bertepatan dengan momen 10 tahun karier Ayu Ting Ting industri musik dangdut.
Menurut rencana, konser Ayu Ting Ting ini akan digelar di Tennis Indoor Senayan pada 28 Maret 2020.
Tak disangka saat mempersiapkan konser, Ayu Ting Ting juga ternyata marah-marah di lokasi latihan Aerial Dance bahkan meminta pulang.
Baca Juga: Coba Ingat Apakah Semalam Tidur dengan Lampu Menyala? Ternyata Bahayanya Mengancam Kesehatan
Dilansir dari Tribunnews.com, Ruben selaku promotor juga mulai khawatir karena kondisi kesehatan Ayu Ting Ting yang kurang stabil.
"Gue enggak ngerti dia mah, ada aja lagi sakit," kata Ruben Onsu
Menurut Ruben Onsu, Ayu Ting Ting bukan hanya sekali ini menderita sakit karena sudah berulang kali kondisi kesehatannya drop.
"Dia (Ayu) mau menuju konser ada aja entah dia kaki keseleo, ntar dia matanya sakit, ini lah sakit.Yah gua khawatir aja," ucapnya.
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Safira Dita |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR