Hal itu juga cukup efektif karena dengan bernyanyi dianggap bisa lebih membuat anak-anak semakin ingat dengan apa yang sedang dipelajarinya.
2. Libatkan anggota keluarga yang lain
Hal yang satu ini juga tidak kalah penting Moms, kalau Dads atau si kakak sedang senggang bisa juga diminta untuk bergabung.
Si Kecil akan semakin semangat dan senang belajar jika ada orang-orang terdekatnya ikut serta.
Mereka akan terdorong untuk mengerti dan cenderung senang berinteraksi dengan orang di sekitarnya saat belajar.
Pada momen inilah anggota keluarga yang lain bisa memberi semangat agar Si Kecil bisa tetap fokus dan menyerap semua ilmunya.
3. Batasi kegiatan menonton yang lain di televisi selain program belajar
Ketika belajar di rumah sebisa mungkin batasi waktu menonton televisi Si Kecil.
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Source | : | Reading Rockets |
Penulis | : | Rachel Anastasia Agustina |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR