Ambil kapas, basahi kapas dengan air mawar, lalu tempel pada bagian yang terlihat hitam.
Kompres dan diamkan selama lima menit aja.
Tak ada anjuran khusus untuk lakukan perawatan mudah ini, kapan pun selama sempat dan bisa boleh banget dicoba.
Baca Juga: Tak Usah Bingung, Atasi Bibir Pecah-pecah dengan Scrub Air Mawar dan Minyak Almond
Tapi dr. Reisa menyarankan agar tidak menggunakan air hangat karena dapat timbulkan bengkak.
Baca Juga: Sharena Mandikan Baby Sea Dengan Air Mawar, Ini Manfaatnya Untuk Kulit
Selain baik untuk samarkan kantung mata menghitam juga mencerahkan.
"Apalagi pada air mawar ini ada kandungan vitamin c nya juga, membantu mencerahkan kulit," kata dr. Reisa.
2. Cegah iritasi kulit
Jika tubuh alami iritasi, Moms bisa coba atasi dengan menyemprot dengan air mawar.
Setelah disemprot, tiup kecil-kecil bagian yang teriritasi hingga benar-benar menyerap.
Kulit iritasi umumnya disebabkan karena kering dan kurang lembab.
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Ela Aprilia Putriningtyas |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR