Sebelumnya, Suharso mengatakan kalau angka Ro atau tingkat penularan memang menjadi syarat utama suatu daerah atau negara untuk melonggarkan PSBB.
Dikatakan, tingkat penularan Covid-19 di Jakarta saat ini berkisar di angka 1.
Itu berarti, 1 orang mengidap Covid-19 berpotensi menularkan virus tersebut ke 1 orang lainnya.
Sementara tingkat penularan Covid-19 di dunia berkisar di angka 1,9 - 5,7.
Adapun, World Health Organization mensyaratkan negara atau daerah yang boleh melonggarkan pembatasan sosial ialah yang memiliki tingkat penularan di bawah 1 dan kondisi itu berlangsung selama 14 hari berturut-turut.
Artinya, PSBB di Jakarta bisa dilonggarkan ketika hampir tak ada penularan di daerah tersebut.
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Source | : | Kompas.com,YouTube |
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR