Inshaallah tidak lama lagi semua akan terungkap, ada tujuan apa di balik Covid ini.
INGAT! Covid itu hanya penyakit batuk, pilek biasa,,,! Berpikir positif hilangkan rasa was² dan takut, itu akan menambah imun kita naik. SELAMAT TINGGAL TINGGAL COVID-19..."
Ada beberapa poin dalam unggahan tersebut yang harus dipastikan kebenarannya, yaitu:
- Benarkah sebaiknya menghindari rumah sakit meski mengalami gejala Covid-19?
- Benarkah Covid-19 hanya batuk pilek biasa?
- Benarkah anjuran pengobatan mandiri untuk batuk pilek seperti disebutkan dalam unggahan di atas?
- Benarkah cara mengatasi sesak napas dengan nebul air mendidih?
Penjelasan dan imbauan dokter
Mengonfirmasi hal ini, Kompas.com menghubungi dokter spesialis penyakit dalam yang juga Dekan Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia (FKUI), Prof DR dr Ari Fahrial Syam, SpPD-KGEH, MMB, Minggu (31/5/2020).
Ia mengatakan, sebagian besar informasi yang disebutkan dalam pesan tersebut tidak benar atau hoaks.
For the Greater Good, For Life: Komitmen ParagonCorp Berikan Dampak Bermakna, Demi Masa Depan yang Lebih Baik Bagi Generasi Mendatang
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Rachel Anastasia Agustina |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR