Latihan setiap hari
Setiap hari selama 15 menit, para siswa dan siswi Veena Vandini School biasanya berlatih menulis dengan 2 tangan sekaligus.
Hal ini sudah dilakukan sejak mereka duduk di kelas dasar atau kelas I.
Karena latihan dilakukan setiap hari sekolah selama bertahun-tahun, maka kurang lebih setelah 2 tahun mereka akan menguasai hal tersebut.
Menulis dengan 2 tangan kemudian menjadi rutinitas bagi kehidupan para siswa.
Menjelang kelas VIII bahkan para siswa sudah lancar sekali menulis menggunakan 2 tangan sehingga bisa mengerjakan 2 hal yang berbeda sekaligus.
Bagaimana menurut Moms, apakah Si Kecil mau diajari demikian?
BACA JUGA: Yuk Ditiru, Belajar dari Orangtua Jepang Dalam Mendisiplinkan Anak
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Source | : | Bobo.grid.id |
Penulis | : | David Togatorop |
Editor | : | David Togatorop |
KOMENTAR