Mengajarkan anak untuk mengamalkan sebagian uang yang dimiliki Si Kecil bisa menumbuhkan rasa dermawan pada orang yang membutuhkan.
4. Terbuka saat Moms dan Dads mengelola uang bulanan
"Duduk bersama dan buat anggaran yang mencakup kategori dan pengeluaran bulanan. Bantu mereka meninjau anggaran setiap tiga bulan untuk memastikan mereka tetap di jalur," saran Jeremy Straub, CEO Coastal Wealth, sebuah perusahaan keuangan di Fort Lauderdale.
Meskipun Moms dan Dads tak memaksa kepada anak untuk membayar tagihan, tetapi setidaknya anak bisa belajar mengelola uang dari orangtuanya sendiri.
For the Greater Good, For Life: Komitmen ParagonCorp Berikan Dampak Bermakna, Demi Masa Depan yang Lebih Baik Bagi Generasi Mendatang
Source | : | money.usnews.com |
Penulis | : | Aullia Rachma Puteri |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR