7. Krim susu
Krim susu mengandung asam laktat, yang membantu menjaga tingkat pH kulit, terutama untuk mengatasi kulit kaki kering dan kasar.
Bahan yang dibutuhkan:
- 2 sdt krim susu
- 2 sdm tepung
Cara penggunaan:
- Campur krim susu dan tepung dengan takaran yang sama.
- Setelah diaduk, oleskan campuran ini pada kaki Moms selama beberapa menit.
- Jika sudah, bilas kaki dengan air hangat sampai bersih.
Baca Juga: Sederhana, Solusi Cegah Kaki Kapalan dan Tumit Pecah-pecah Menurut Ahli
8. Minyak kelapa
Minyak kelapa diketahui efektif merawat kulit yang rusak akibat terkena paparan sinar matahari, sehingga sangat bagus untuk mengatasi kulit kaki yang kering.
Caranya:
- Oleskan minyak kelapa di kaki, lalu pijat selama 5 menit.
- Agar hasil maksimal, sebaiknya lakukan setiap hari sebelum tidur ya Moms.
Nah itu dia beberapa perawatan sederhana kulit kaki kering dengan bahan alami yang mudah didapatkan.
Selamat mencoba ya Moms!
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Source | : | Boldsky,Nakita.ID |
Penulis | : | Poetri Hanzani |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR