Kacang almond mengandung antioksidan, lemak tak jenuh tunggal, magnesium, dan tembaga sangat mendukung jantung dan pembuluh darah.
Untuk mencegah penyakit jantung iskemik dan kondisi jantung lainnya, makan kacang almond dengan cangkang.
Mencegah keriput
Kandungan magnesium dalam kacang almond membantu produksi kolagen dalam tubuh.
Sementara kandungan vitamin E membantu tanda-tanda penuaan pada kulit wajah.
Menurunkan berat badan
Sebuah penelitian mengungkapkan orang yang mengonsumsi kacang almond lebih rendah makan karbohidrat.
Hal ini karena kacang almond mengandung serat dan vitamin sehingga menurunkan berat badan.
Artikel ini telah tayang di GridHITS.id dengan judul "Hanya Konsumsi Kacang Almond Setiap Hari Bisa Terhindar Kolesterol hingga Menurunkan Berat Badan"
Serunya Kegiatan Peluncuran SoKlin Liquid Nature French Lilac di Rumah Atsiri Indonesia
Source | : | GridHits.ID |
Penulis | : | Cecilia Ardisty |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR