Anak yang dibangunkan orang tua ketika menangis atau sedang terkaget biasanya cenderung akan rewel.
Kelima atau yang terakhir, peluk si Kecil agar kondisi mereka nyaman.
Ajak bicara secara lirih dan katakan kalau kalian ada untuk mereka.
Baca Juga: Wajarkah Bayi Sering BAB? Ini Kata Ahli Soal Intenstitas Normal BAB Bayi Baru Lahir
Baca Juga: Bayi Sering Menangis? Coba Lakukan 3 Teknik Pijat ini Untuk si Kecil
Katakan, ibu atau ayah ada di sampingnya, ibu dan ayah mencintainya, atau hal lain yang menambah kenyamanan si Kecil.
Ia pasti bisa mendengarnya dan membuatnya merasa lebih nyaman dalam tidurnya.
Source | : | Kompas.com,Tabloid Nakita |
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR