Kandungan gulanya pun sangat tinggi, sekitar 28 gram per botol, setara dengan kuota harian.
Itu sebabnya, kita sebaiknya tidak mengonsumsi makanan dan minuman manis lagi jika sudah satu botol minuman bersoda ukuran 240 ml.
BACA JUGA: Tangan Terasa Kasar Usai Melakukan Pekerjaan Rumah Tangga? Atasi dengan Scrub Alami
2. Jus Buah Kemasan
Jus buah kemasan tidak selalu sehat.
Walau diklaim mengandung aneka gizi seperti vitamin C, minuman ini juga punya kandungan gula yang tinggi.
Jumlah gizinya malah tidak setara dengan kandungan gula.
Untuk itu cermatilah label pada kemasan.
Jika gulanya mencapai 25 gram, itu berarti sama saja dengan kita mengonsumsi minuman bersoda.
Sama sekali tidak menyehatkan.
BACA JUGA: Cek Sekarang Juga! Inilah Tanda-tanda Liver atau Hati Bermasalah
3. Susu Kemasan dan Sejenisnya
Serunya Kegiatan Peluncuran SoKlin Liquid Nature French Lilac di Rumah Atsiri Indonesia
Source | : | sajiansedap.grid.id |
Penulis | : | David Togatorop |
Editor | : | David Togatorop |
KOMENTAR