B. Komunikasi dengan orang yang terlibat
Moms perlu memastikan orang yang membantu proses persalinan harus bisa diajak komunikasi dengan baik.
Sebagai ibu, kalian berhak menentukan apapun yang berhubungan dengan anak.
Jadi, pastikan semua yang membantu proses persalinan bisa mendukung persiapan membawa si Kecil ke bumi.
Baca Juga: Yuk Cari Tahu Endometritis Risiko Persalinan Caesar, Dari Gejala hingga Cara Mengobatinya
Baca Juga: Jangan Panik Jika Kontraksi Datang! Berikut Doa Persalinan Lancar dan Mudah
C. Jaga berat badan
Menjaga berat badan selama masa kehamilan adalah hal penting.
Konsumsi makanan secara 'cukup' dan perbanyak buah serta sayur.
Jangan lupa untuk rajin olahraga, contohnya dengan berjalan kaki setiap pagi.
For the Greater Good, For Life: Komitmen ParagonCorp Berikan Dampak Bermakna, Demi Masa Depan yang Lebih Baik Bagi Generasi Mendatang
Source | : | Amaliah.com |
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR