Sudah Menikah Bertahun-tahun Tak Kunjung Miliki Momongan? Awas, Penyebabnya Bisa Jadi Berasal dari 5 Hal Tak Terduga Ini
Nakita.id – Jangan anggap sepele jika Anda mengalami hal ini, akibatnya bisa berujung pada ketidaksuburan.
Adanya momongan di dalam keluarga tentu menjadi dambaan bagi hampir setiap pasangan suami istri.
Sayangnya, tidak semua pasangan bisa memiliki anak dalam waktu yang cepat.
Ya, ada sebagian pasangan yang sudah menikah bertahun-tahun dan mencoba berbagai cara, namun tak kunjung dikaruniai momongan.
Jika Anda dan pasangan mengalami hal tersebut, hati-hati salah satu penyebabnya bisa jadi karena mengalami ketidaksuburan.
Namun, tahukah Anda, ketidaksuburan ternyata tidak melulu dipengaruhi oleh masalah kesehatan, lo.
Kebiasaan dan gaya hidup sehari-hari rupanya juga bisa menjadi ‘biang kerok’ terjadinya ketidak suburan.
Wah, kira-kira apa saja ya?
Baca Juga: Jangan Anggap Sepele Efek Samping Kuret, Risikonya Bisa Akibatkan Keguguran hingga Ketidaksuburan
Serunya Kegiatan Peluncuran SoKlin Liquid Nature French Lilac di Rumah Atsiri Indonesia
Penulis | : | Ratnaningtyas Winahyu |
Editor | : | Nakita_ID |
KOMENTAR