3. Menyusui si kecil
Ternyata, menyusui tidak hanya bermanfaat bagi si kecil saja Mom.
Kegiatan ini justru membantu dalam mengencangkan kulit kendur dengan membakar kalori.
Saat menyusui, kalori diubah menjadi susu, oleh karena itu menyusui secara tidak langsung dapat menurunkan berat badan Mom.
4. Minum lebih banyak air
Menjaga tubuh untuk tetap terhidrasi dapat membantu memperbaiki kulit kendur.
Jika Mom kekurangan cairan tubuh, kulit akan menjadi kering bahkan bersisik.
Keadaan tersebut justru membuat kulit Mom menjadi lebih buruk.
Selain itu, air dalam tubuh dapat membantu membakar lemak dalam tubuh menjadi lebih mudah.
Itulah beberapa cara mudah untuk mengembalikan kulit kencang Mom setelah melahirkan.
Jadi, Mom tidak perlu bingung lagi bukan?
BACA JUGA: Agar Melahirkan Tidak Terasa Sakit, Moms Bisa Coba 5 Cara Alami Ini
National Geographic Indonesia: Dua Dekade Kisah Pelestarian Alam dan Budaya Nusantara
Source | : | top10homeremedies.com |
Penulis | : | Rosiana Chozanah |
Editor | : | David Togatorop |
KOMENTAR