8. Sistem imun membaik
Kebiasaan sederhana itu rupanya sangat bisa membantu meningkatkan sistem kekebalan tubuh.
Dalam hampir sebulan itu dirinya tidak merasakan sakit walau memiliki riwayat sakit mag maupun infeksi saluran kemih seperti yang sudah disebutkan.
Dirinya membagikan langkah-langkah meminum saat kondisi perut kosong ini.
Baca Juga: Tak Hanya Air Putih, Minum Jus Buah Ini Juga Bisa Bantu Memenuhi Cairan Tubuh Selama Kehamilan
Untuk merasakan apa yang perempuan ini rasakan, Moms bisa mencobanya juga.
Jika Moms merasa sulit untuk memulai dengan empat gelas, mulailah dengan satu gelas setiap harinya.
Kemudian jangan makan apa pun selama 45 menit berikutnya.
Setelah 45 menit itu Moms bisa makan dan minum seperti biasa.
Lalu, jangan makan atau minum apa pun selama 2 jam setelah sarapan, makan siang, dan makan malam.
Selamat mencoba!
Serunya Kegiatan Peluncuran SoKlin Liquid Nature French Lilac di Rumah Atsiri Indonesia
Source | : | brightside.me |
Penulis | : | Nita Febriani |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR