Jadi rata-rata kenanya ke atlet, orang-orang yang kerjanya sangat berat untuk matapencahariannya," jelas Bams.
Lebih lanjut, menurutnya kanker kulit dan otot ini merupakan kanker yang langka.
Kini, Bams mengaku kondisinya sudah baik-baik saja.
"Gua sekarang udah baik-baik aja. Cuma namanya cancer, kalo elu nggak jaga ya bisa kambuh lagi, ya jangan sembarangan aja hidupnya," ujar Bams.
Selain menjaga pola makan, Bams mengaku menjaga pola olahraganya, tidak berlebihan dalam berolahraga.
"Olahraganya jangan terlalu diforsir. Dulu gua sehari (olahraga) bisa empat jam, six days a week olahraganya bisa empat sampe lima jam sehari dan itu kelebihan. Sekarang gua masih olahraga setiap hari, cuma tiga dua jam olahraganya. Nggak terlalu panjang ngga terlalu berat bebannya," ujar Bams.
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Riska Yulyana Damayanti |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR