Belum lagi ketika anak bermain bersama teman-temannya.
Si kecil akan mengembangkan team working atau kerjasama dan bertukar pikiran untuk eksplorasi ide dengan anak lainnya.
Nah, saat si kecil bisa membuat sesuatu dari lego ini jangan lupa untuk diapresiasi ya.
Dari apresiasi tersebut anak akan mengembangkan self-esteem atau penghargaan terhadap dirinya, sehingga anak bisa menjadi lebih percaya diri.
BACA JUGA :Bersihkan Kaca Luar Gedung Bertingkat, TKW ini Berdiri Gunakan Ember
National Geographic Indonesia: Dua Dekade Kisah Pelestarian Alam dan Budaya Nusantara
Penulis | : | Anisyah Kusumawati |
Editor | : | Kusmiyati |
KOMENTAR