1. Cairan Pencuci Piring
Tak hanya efektif mencuci piring, cairan pencuci piring nyatanya bermanfaat juga menghapus noda kuning pada pakaian.
Moms hanya perlu mengoleskan sedikit cairan pencuci piring ini.
Kemudian gosok baju dengan sikat gigi bekas atau skat cucian sampai noda kuning mulai menghilang.
2. Baking Soda
Baking soda menjadi bahan ampuh untuk menghilangkan noda kuning pada pakaian Moms, bahkan noda seperti oli pun bisa.
Caranya mudah, Moms hanya perlu basahi bagian baju yang terdapat noda kuningnya.
Kemudian taburi dengan baking soda secukupnya, sikat menggunakan sikat khusus pakaian hingga noda kuning pada baju hilang, lalu bilas.
National Geographic Indonesia: Dua Dekade Kisah Pelestarian Alam dan Budaya Nusantara
Source | : | The Spruce |
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR