Nakita.id - Mungkin Moms penasaran bagaimana fakta vaksin Covid-19 yang sebenarnya.
Melansir dari Healthline.com, perlu Moms tahu, vaksinasi adalah alat yang berharga untuk mencegah berbagai jenis penyakit menular.
Ketika telah divaksinasi terhadap penyakit tertentu, Anda dapat memperoleh perlindungan atau kekebalan terhadap penyakit tersebut.
Vaksin Covid-19 adalah alat penting dalam upaya untuk menghentikan penyebaran virus corona baru, yang dikenal sebagai SARS-CoV-2.
Namun, Moms mungkin bertanya-tanya tentang keamanan vaksin serta potensi efek samping jangka pendeknya.
Fakta soal vaksin Covid-19
Teknologi yang digunakan untuk vaksin Covid-19 mungkin tampak baru.
Namun, sebenarnya sudah ada selama beberapa waktu.
Serunya Kegiatan Peluncuran SoKlin Liquid Nature French Lilac di Rumah Atsiri Indonesia
Source | : | Healthline |
Penulis | : | Riska Yulyana Damayanti |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR