Tapi, tahukah Moms bahwa daging termasuk ke dalam makanan yang berkalori tinggi.
Mengonsumsi daging kemudian mengonsumsi minuman bersoda tidak dianjurkan.
Melansir dari Hindustan Times, mengonsumsi makanan dan minuman bersoda bisa meningkatkan risiko kanker kolorektal.
Ini bisa mengintai baik pria maupun wanita.
Kanker kolorektal adalah bentuk umum dari kanker, yang dapat disebabkan karena peradangan di dalam tubuh.
Sebuah studi menganalisis 1.21.050 profesional perawatan kesehatan pria dan wanita, yang diikuti selama 26 tahun.
Para peneliti menyelesaikan kuesioner makanan tentang apa yang mereka makan, berdasarkan analisis data.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa risiko tampaknya lebih tinggi di antara pria yang kelebihan berat badan atau obesitas dan wanita kurus.
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Source | : | Forbes,Hindustan Times |
Penulis | : | Kirana Riyantika |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR