Pakaian mulai kekecilan
Bertambahnya berat badan tentu saja akan berdampak pada pakaian Si Kecil.
Tinggi badan dan lingkar kepala pada anak juga banyak mengalami perubahan.
Sehingga beberapa pakaian yang ia kenakan terlihat semakin kecil dan mengatung.
Jika sebelumnya dirasa pas, besar kemungkinan pakaian terlihat mengecil ketika dikenakan.
Baca Juga: Tak Hanya Nutrisi, Tinggi Pendek Badan Anak Dipengaruhi oleh Hormon ini
Lama waktu tidur anak berubah
Fase growth spurt juga berdampak pada pola tidur Si Kecil.
Bayi akan mengalami perubahan dalam pola tidurnya.
Ada sebagian bayi yang jam tidurnya menjadi lebih lama, tetapi ada juga yang membuat bayi tidur lebih sebentar dari biasanya.
Perubahan pola tidur ini dapat terjadi saat anak tidur siang maupun malam hari.
Banyak pertumbuhan terjadi selama tidur.
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Source | : | medical news today |
Penulis | : | Ruby Rachmadina |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR