Nakita.id - Mandi merupakan salah satu kegiatan yang penting dilakukan setiap orang.
Setiap orang dianjurkan untuk mandi sebanyak 2 kali sehari.
Karena dengan mandi 2 kali sehari bisa membuat tubuh Moms selalu bersih.
Jika tubuh bersih maka Moms akan terhindar dari penyakit-penyakit berbahaya.
Baca Juga: Mitos vs Fakta Kehamilan, Moms yang Baru Melahirkan Tidak Boleh Melakukan Apapun Termasuk Mandi?
Karena datangnya penyakit bisa disebabkan dari kurangnya Moms menjaga kebersihan diri.
Kebanyakan orang pun akan mandi setelah bangun tidur, atau sebelum memulai aktivitas sehari-hari.
Selain pagi hari, orang pun akan bergegas membersihkan dirinya dengan mandi lagi saat sore hari setelah selesai beraktivitas.
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Shinta Dwi Ayu |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR