1. Daging
Makanan enak satu ini justru dapat meningkatkan risiko kanker prostat lo, Dads!
Hal ini dibuktikan dalam beberapa penelitian yang menyebut, pria yang mengonsumsi jumlah lemak tertinggi setiap hari memiliki peningkatan risiko kanker prostat.
Tak hanya itu, mengurangi jumlah lemak juga membantu mengendalikan berat badan serta menyehatkan jantung.
Kurangilah jumlah lemak yang dikonsumsi setiap hari dengan membatasi makanan berlemak atau memilih varietas rendah lemak.
2. Kurang Makan Sayur
Tahukah Dads? Jarang makan sayur juga ternyata dapat meningkatkan risiko kanker prostat, lo.
Meski belum ada penelitian yang membuktikan adanya nutrisi tertentu untuk mengurangi kanker prostat, Dads harus tetap penuhi tubuh dengan buah dan sayuran kaya akan vitamin dan nutrisi.
Tak hanya itu, makan lebih banyak buah dan sayuran juga cenderung membuat Dads memiliki lebih sedikit ruang untuk makanan lain, seperti makanan berlemak tinggi.
Baca Juga: Diet Sekarang Tidak Menyiksa Lagi, Cukup Rajin Komsumsi Buah-Buahan Ini
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Source | : | Sajian Sedap |
Penulis | : | Shannon Leonette |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR