Nakita.id - Sebelum terlambat sebaiknya perhatikan kebiasaan yang meningkatkan risiko terkena kanker prostat.
Baru-baru ini, muncul kabar bahwa Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) didiagnosis mengidap kanker prostat stadium awal.
Tidak tinggal diam, dikabarkan SBY langsung diterbangkan ke Amerika untuk melakukan pengobatan lebih lanjut.
Melansir dari Kompas.com, SBY berangkat ke Amerika pada Selasa (2/11/2021).
Kepala Badan Komunikasi Strategis DPP Partai Demokrat Herzaky Mahendra Putra megatakan bahwa berapa lamanya SBY di Amerika tergantung bagaimana hasil pemeriksaan dan perawatan yang dijalani.
Terlepas dari kabar SBY mengidap kanker prostat, ada kebiasaan yang harus diperhatikan karena disebut bisa meningkatkan risiko terkena kanker prostat, Dads.
Melansir dari Thehealthy.com, berikut kebiasaan yang dimaksud.
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Source | : | Kompas.com,thehealthy.com |
Penulis | : | Riska Yulyana Damayanti |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR