5. Suplemen asam folat
Sebuah penelitian di Australia menemukan bahwa beberapa perempuan lebih mungkin untuk hamil dengan bayi kembar jika mereka mengkonsumsi asam folat sebelum mencoba melahirkan.
Moms bisa berkonsultasi dengan ahli untuk memilih suplemen yang tepat.
BACA JUGA : Makan Apel Pilih yang Hijau Apalagi Untuk Ibu Hamil, Mengurangi Sakit
6. Daging
Daging bisa melengkapi nutrisi bagi perempuan sehingga bisa meningkatkan kemungkinan hamil kembar.
Hasil penelitian pun menunjukkan bahwa perempuan kurus memiliki kemungkinan lebih ekcil hamil anak kembar dibandingkan dengan perempuan yang gemuk.
Nah Moms, yuk konsumsi 6 jenis pangan diatas bila ingin meningkatkan kemungkinan memiliki anak kembar!
Source | : | momjunction.com |
Penulis | : | Anisyah Kusumawati |
Editor | : | Gisela Niken |
KOMENTAR