3. Rahasia Kulit Glowing Akhirnya Terungkap, Modalnya Ternyata Cuma Beberapa Lembar Daun Salam
Siapa, sih, yang tidak ingin memiliki wajah glowing?
Dengan memiliki wajah yang glowing, kepercayaan diri meningkat.
Jerawat yang ada di wajah bisa teratasi.
Apalagi di masa pandemi ini yang menuntut kita untuk menggunakan masker setiap waktu.
Karena penggunaan masker ini, kulit wajah kita menjadi lebih mudah berjerawat.
Kok bisa, ya?
Ternyata, masker yang kita gunakan cenderung memerangkap kelembapan di sekitar wajah kita.
Pori-pori menjadi tersumbat oleh berbagai macam hal seperti minyak di wajah, debu, bahkan sel kulit mati.
Baca Juga: Tolong Kasih Tahu Para Ibu Rumah Tangga Mulai Sekarang Masukkan Daun Salam Saat Masak Nasi Kalau Mau Satu Keluarga Sehat dan Jarang Sakit-sakitan
Inilah yang menyebabkan munculnya jerawat.
Banyak yang sudah mengeluhkan kondisi kulit wajah selama pandemi ini.
Mungkin Moms berpikir bahwa merawat kecantikan membutuhkan biaya yang banyak.
Sebenarnya tidak juga, lo, Moms.
Moms bisa menggunakan bahan alami yang mudah didapatkan di sekitar kita.
Tahukah Moms bahwa sebenarnya daun salam bisa digunakan untuk mengatasi jerawat dan membuat wajah kita jadi lebih glowing?
Bagaimana caranya?
Baca selengkapnya di sini
For the Greater Good, For Life: Komitmen ParagonCorp Berikan Dampak Bermakna, Demi Masa Depan yang Lebih Baik Bagi Generasi Mendatang
Source | : | Nakita.ID |
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR