2. Bersihkan lidah
Plak juga bisa menumpuk di lidah, akibatnya mulut jadi berbau tak sedap.
Jangan lupa untuk menyikat lidah saat Moms menggosok gigi.
Saat ini tersedia sikat gigi yang tekstur bagian belakangnya bisa dipakai untuk membersihkan lidah.
Baca Juga: Dinilai Sepele, Rajin Menyikat Gigi Ternyata Bisa Mempengaruhi Kesehatan Jantung Lho!
3. Flossing
Lakukan flossing dengan benang gigi setidaknya sehari sekali.
Kebiasaan ini bisa menghilangkan sisa makanan yang mungkin tersangkut di sela-sela gigi.
4. Pakai obat kumur
Menyikat gigi dua kali sehari saja belum cukup.
Setelah sikat gigi, cobalah pakai obat kumur.
Khasiatnya bisa memberikan napas yang segar dan membunuh bakteri yang tersisa di mulut.
Source | : | Healthline |
Penulis | : | Kintan Nabila |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR