Nakita.id - Awal tahun 2022 pasti banyak sekali ramalan dan prediksi yang diumumkan oleh paranormal hingga anak indigo.
Salah satunya Hard Gumay.
Salah satu paranormal kondang ini menyampaikan salah satu prediksinya yang membahagiakan.
Bahkan dari penglihatan Hard Gumay sosok ini akan melangsungkan kegiatan sakral yaitu sebuah pernikahan di tahun 2022.
Wah siapa ya Moms?
Mendapatkan penglihatan sebuah kabar bahagia tentu Hard Gumay langsung membagikannya pada netizen.
Hard Gumay sendiri sudah terkenal sebagai sosok paranormal yang memiliki penglihatan yang hampir tepat sasaran.
Prediksinya jarang sekali meleset.
Penulis | : | Aullia Rachma Puteri |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR