4. Memicu Kanker Payudara dan Kanker Endometrium
Peningkatan frekuensi sindrom pramenstruasi (PMS) akibat konsumsi kafein berlebih memang sudah diteliti para ahli.
Menjelaskan kalau kandungan kafein dalam kopi erat kaitannya dengan peningkatan kadar estrogen.
Dampak lebih jauh, kondisi tersebut mampu memicu bertambahnya risiko kanker payudara dan kanker endometrium.
Moms melihat beberapa dampak buruk dari mengonsumsi kopi saat haid, ada baiknya kita membatasi minum kopi saat sedang haid, ya Moms.
Baca Juga: Mitos vs Fakta Kehamilan: Apakah Terlalu Banyak Minum Kopi Berbahaya untuk Ibu Hamil?
For the Greater Good, For Life: Komitmen ParagonCorp Berikan Dampak Bermakna, Demi Masa Depan yang Lebih Baik Bagi Generasi Mendatang
Penulis | : | Debora Julianti |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR