Khususnya, jika botol minum tersebut berbahan kaca.
Nystul mengaku kalau trik ini sebenarnya merupakan trik bartender yang sudah lama dilakukan.
Pasalnya, bartender berkewajiban untuk menjaga kebersihan kaca, termasuk botol dan gelas kaca.
Maka, trik ini boleh banget untuk Moms coba di rumah saat membersihkan bagian dalam botol minum berbahan kaca.
Lantas, apa saja yang perlu Moms siapkan?
Moms cukup siapkan dua bahan dapur ini, yaitu garam dan cuka.
Begini langkah-langkahnya.
1. Tambahkan garam
Tuangkan sekitar 1/4 cangkir garam kasar ke dalam botol minum, atau garam es krim apabila punya.
2. Tambahkan cuka
Kemudian, tuangkan sedikit cuka putih ke dalam botol untuk melarutkan garam.
For the Greater Good, For Life: Komitmen ParagonCorp Berikan Dampak Bermakna, Demi Masa Depan yang Lebih Baik Bagi Generasi Mendatang
Penulis | : | Shannon Leonette |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR