Jika pada usia 1 tahun anak belum juga ada tanda-tanda pada pertumbuhan gigi mereka, sebaiknya Moms segera membawa ke ahli seperti dokter gigi.
Karena gigi yang tidak muncul sesuai waktunya bisa menandakan jika tubuh kita memiliki masalah.
Salah satu penyakit yang bisa diketahui adalah bisa saja ternyata tubuh anak kekurangan mineral.
Kekurangan mineral pada tubuh tentu dapat berbahaya kepada pertumbuhan tulang pada bayi nantinya.
Baca Juga: Moms, Ternyata Begini Tahap Pertumbuhan Gigi Anak Usia 1-3 Tahun yang Normal dan Sehat Menurut Ahli
Penulis | : | Debora Julianti |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR