Juga, berbagi fokus dengan orang lain.
Pada bayi yang terkena gangguan autisme, hal ini mungkin dirasa sulit untuk menangkap isyarat sosial.
Sehingga, bisa saja mengabaikan kontak mata dengan orang lain.
2. Tidak menanggapi nama mereka
Menurut CDC, seorang bayi harus dapat menanggapi saat dipanggil namanya dari sekitar usia 6 bulan.
Namun, sebuah studi tahun 2017 menemukan bahwa bayi yang mengembangkan gangguan autisme sering tidak merespon nama mereka, meski telah mencapai usia 9 bulan.
Baca Juga: Ciri-ciri Hamil Anak Autisme, Semua Ibu Hamil Jangan Sampai Tak Tahu Masalah Kehamilan Ini
3. Kesulitan dengan komunikasi nonverbal
CDC juga menyatakan bahwa dari sekitar usia 9 bulan, bayi sudah harus bisa menunjuk sesuatu.
Bahkan, sudah harus dapat meniru suara dan gerak tubuh orang lain.
Riset tahun 2019 menemukan, pada usia 18 bulan, bayi dengan gangguan autisme menunjuk dan memberi isyarat jauh lebih sedikit daripada bayi normal.
For the Greater Good, For Life: Komitmen ParagonCorp Berikan Dampak Bermakna, Demi Masa Depan yang Lebih Baik Bagi Generasi Mendatang
Penulis | : | Shannon Leonette |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR